Peraturan-peraturan di Bidang Pangan

Lanjutan dari tulisan sebelumnya, kali ini kita bakal bahas apa aja sih yang harus kita perhatikan dalam memulai usaha di bidang pangan dari segi peraturan dan perijinan-perijinannya?

Ada 3 hal yang harus kalian tahu tentang peraturan. Peraturan itu ada yang isinya perintah yang harus ditaati, ada yang isinya larangan yang apabila melanggar maka akan dikenakan sanksi, dan terakhir ada pula yang berisi anjuran. Namun, aturan yang paling umum di kehidupan sehari-hari namun tidak jelas sanksinya adalah etika.

Dalam industri pangan, ada banyak peraturan yang dibutuhkan, diantaranya sebagai berikut:
1. Ketenagakerjaan / Keamanan dan keselamatan kerja
2. Keamanan pangan
3. Perijinan (Izin PIRT, dll)
4. Pajak
5. Pengelolaan limbah hasil produksi (lingkungan)
6. Perdagangan / Merk dagang / Hak cipta / HAKI
7. Sertifikasi Halal
8. Kandungan / kadar bahan-bahan dalam makanan atau minuman yang diproduksi
9. Jumlah / kadar MSG
10. Impor & Ekspor
11. Jumlah / kadar bahan pengawet
12. UU Koperasi
13. Jumlah / kadar bahan pewarna
14. Jumlah / kadar bahan pemanis
15.  Jumlah mikrobiologis

Hal-hal di atas harus diperhatikan ya gaes agar dalam memulai usaha kita tidak salah langkah kedepannya. Sekian dulu tulisannya, mohon maaf jika terlalu pendek. Semoga bermanfaat.

Terimakasih. Keep Fighting :D

Comments

Popular posts from this blog

Resep Membuat Stik Singkong Enak

Tips Pindah Kosan Murah dan Praktis

Doggy bag, sang penyelamat Food Waste!